Aku dan kalian bagai sebuah rumput ilalang,
Menari2 mengikuti arah angin..
Bergoyang ke kanan dan ke kiri..
Kalian bagai sebuah obat penyembuh luka dikala sakit ini
menyerang,
Kalian bagai sebuah pundak dikala airmata ini tak dapat
ditampung,
Kalian bagai pemandu sorak ketika aku lelah..
Kalian bagai seorang pelawak profesional menghiburku untuk
tertawa lepas, mengocok
perutku tertawa hingga terpingkal2..
Kalian yg selalu membuat pipiku mengembang merekah ketika ada
di dekat kalian..
Membuatku tidak tau apa itu tangis kesedihan, melainkan tangis
kebahagiaan..
Aku dan kalian bagai sebuah kain rajutan,
Yang tercipta dari tangan2 tulus si pembuatnya.
Berasal dari sehelai benang rajutan, dijahit untuk disatukan
dan menjadi satu.
Lalu terbentuk kain rajutan nan indah dan mahal harganya..
Aku dan kalian bagai pohon dengan akarnya,
Saling ketergantungan namun saling menguntungkan.
Aku tanpa kalian bagai pohon tanpa akarnya,
Tak berkembang lalu mati..
SAHABAT..
Begitu banyak hal yg telah kita lalui bersama2..
Senang, sedih, suka, duka, marah, tawa, tangis, senyuman, hal2
konyol kenakalan masa2
muda semua kita lalui bersama..
Hanya untaian kata2 ini yg bisa terucap..
Tak banyak kata yg ingin kusampaikan,
Hanya sebuah rasa penuh terima kasih untuk kalian atas semua
yg telah kalian lukiskan
didalam hari2ku..
Begitu indah untuk mengingat dan mengenangnya..
Oh.. Wahai SAHABAT..
Kalian bagai sebuah permata di dalam lumpur, begitu sulit
dicari,dan kotor..
Namun begitu berharga dan mahal harganya, ketika dibersihkan..
Begitu mengkilat, berkilauan..
Banyak orang yg menginginkannya,
Namun hanya orang2 tertentu yg akan memilikinya..
Kata2 ini gue persembahin buat para sahabat gue yg selalu nemenin dan selalu ada buat gue
di saat senang mau pun sedih,
Buat sahabat gue dari SMP orang2 hebat dan luar biasa hatinya yaitu
- Rahma Azalia Prihardini (RARA)
- Siti Sarah Dwi Nahla (SARAH)
- Ayu Dwi Restu (AYUKU)
- Zahra Ayu Trifani (ZAHRA)
- Nesya Sabrina (NESYA)
- Febby Ardi Lestari (FEBBY)
Buat sahabat2 yg baru gue miliki di SMK yg otaknya rada gesrek semua tapi mereka yg
selalu menghibur gue :)
- Dixie Lailia Dinanti (DEDE)
- Novia Wulan Sari (OPI)
- Melissa Yunenn Simorangkir (EMEL)
- Elizabeth Vania (EBET)
- Ma'wah (MAWA)
Dan buat semua temen2 gue di kls TB 1 :) *kalo disebutin satu satu cape -___-
thanks all ....
mksudnya
BalasHapusMaksudnya dari puisinya peb?intinya bagi gue sahabat itu orang2 yg paling berharga dalam hidup gue 😌
HapusMaksudnya dari puisinya peb?intinya bagi gue sahabat itu orang2 yg paling berharga dalam hidup gue 😌
HapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus